Kamis, 01 Agustus 2024

PRAKTIKUM ROUTING STATIS

 Apa itu routing statis? cara kerja kelebihan dan kekurangan

Dalam jaringan internet berkaitan dengan routing. Routing merupakan suatu proses transfer dari jaringan satu ke jaringan lainnya, dengan begitu dapat dikatakan bila dunia jaringan berkaitan dengan routing. Misalnya Anda ingin mengirim paket dari A ke B maka perlu melalui jaringan, dengan begitu tugas routing yaitu menjadi jalur tercepat untuk mencapai tujuan akhir, tetapi bukan hanya mencari jalan tercepat melainkan mencari jalan terbaik hingga sampai jaringan yang dituju.

Dalam dunia jaringan ada banyak jenis jaringan, namun umumnya yang digunakan adalah static routing. Routing statis adalah suatu proses di mana untuk menyetting suatu router jaringan menggunakan tabel routing yang dikonfigurasikan oleh networking administrator secara manual. Setiap entri tabel yang ada disetiap router akan diisi oleh networking administrator yang terhubung ke jaringan, serta melakukan penghapusan pada jalur statis ketika topologi berubah.



Tidak ada komentar:

Posting Komentar

JURNAL HARIAN PRAKERIN (DAY 89)

 Jurnal harian Hari/Tanggal: Jum'at, 28 November 2025 Nama Siswa: Army Talita Septia Hapsari Tempat PKL : PT SIDNET (perusahaan 1) PEMBI...