Senin, 29 September 2025

JURNAL HARIAN PRAKERIN (DAY 49)

Jurnal harian
Hari/Tanggal: Selasa, 30 September 2025

Nama Siswa: Army Talita Septia Hapsari

Tempat PKL : PT SIDNET (perusahaan 1)




PEMBIMBING PKL

PAK AHMAD ARDITIA (sekolah)

KANG AZHAR (perusahaan)



KEGIATAN:
Hari ini saya melakukan pengecekan pada perangkat ONT, memastikan perangkat berfungsi dengan baik. Saya juga melakukan upgrade firmware ONT dan memverifikasi bahwa perangkat mendapatkan IP address serta terhubung ke internet tanpa kendala. Kegiatan ini dilakukan bersama rekan untuk memastikan seluruh proses berjalan lancar




Tidak ada komentar:

Posting Komentar

JURNAL HARIAN PRAKERIN (DAY 89)

 Jurnal harian Hari/Tanggal: Jum'at, 28 November 2025 Nama Siswa: Army Talita Septia Hapsari Tempat PKL : PT SIDNET (perusahaan 1) PEMBI...